Pembayaran Di Muka Dan Penyerahan Barang Kemudian Transaksi yang anda sebutkan dalam pertanyaan ini masuk dalam bab salam (pesanan), yaitu jual beli yang pembayarannya di muka...
Kesepakatan Dengan Sebuah Perusahaan Untuk Menyuplai Barang Menjual barang yang ditentukan spesifikasinya untuk diserahkan kemudian pada waktu tertentu masuk kategori kontrak atau akad salam (pesanan) yang...
Membeli Mobil Dengan Sistem Kredit Kemudian Ingin Menukarnya, Tapi Perusahaan Justru Membatalkan Akad Pertama Dan Menganggapnya Sebagai Akad Sewa Hal yang disebutkan dalam pertanyaan di atas termasuk dalam bab iqalah, artinya adalah penolakan akad, penjual menarik kembali mobilnya...
Beberapa Orang Mengadakan Kesepakatan Dengan Sejumlah Perusahaan Bahwa Perusahaan Akan Membeli Sebidang Tanah Tertentu, Namun Perusahaan Menjual Tanah (Yang Belum Jadi Hak Milik) Itu Siapa pun tidak boleh menjual tanah atau benda lainnya, kecuali jika statusnya sudah hak milik ketika dijual. Ini berdasarkan...
Menjual Barang Lalu Menyuruh Pembeli Untuk Mengambilnya Di Tempat Lain Tidak boleh menjual beras atau jenis barang lainnya kecuali setelah memilikinya secara penuh dan berada dalam kendalinya (dapat diserahterimakan)...
Menjual Barang Palsu Dengan Mengatakan Bahwa Itu Asli Tidak boleh menjual barang-barang palsu tersebut dengan mengatakan bahwa itu adalah asli. Tidak boleh memperdagangkan dan mendistribusikannya ke toko-toko...
Menggunakan Hormon-hormon Yang Dilarang Untuk Meningkatkan Produksi Dan Menambah Ukuran Buah Perbuatan yang ditanyakan haram hukumnya, karena itu adalah penipuan terhadap kaum Muslimin. Terdapat hadis dari Nabi shallallahu `alaihi wa...
Mematuhi Ayah Untuk Menyiram Atau Menjual Tanaman Qat Anda tidak boleh mematuhi ayah Anda untuk menyiram tanaman qat atau menjualnya, karena tanaman qat adalah haram, demikian juga...
Membeli Mobil Untuk Show Room Tempatnya Bekerja Dan Mencatatnya Sebagai Miliknya Anda tidak boleh membeli mobil untuk sebuah show room dengan menggunakan nama Anda, karena ini termasuk kebohongan dan penipuan....
Jual Beli Bunga Di Rumah Sakit Menghadiahkan bunga asli atau imitasi, baik kepada pasien di rumah sakit atau kolega di tempat lain, bukanlah kebiasaan kaum...
Membeli Lewat Mesin Pepsi Yang Terdapat Di Pinggir Jalan Setelah Azan Kedua Shalat Jumat Ayat suci terkait masalah ini secara umum melarang pedagang dan pembeli melakukan aktivitas jual beli, يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا...
Jual Beli Film Yang Memuat Gambar-gambar Makhluk Bernyawa Tidak boleh melakukan jual beli film yang memuat gambar-gambar makhluk bernyawa. Karena dalil-dalil syar`i yang mengharamkan membuat, menjual, dan...