Nasihat Untuk Membantu Melakukan Ketaatan Di Zaman Sekarang

1 menit baca
Nasihat Untuk Membantu Melakukan Ketaatan Di Zaman Sekarang
Nasihat Untuk Membantu Melakukan Ketaatan Di Zaman Sekarang

Pertanyaan

Kami mohon Anda berkenan memberikan nasihat yang dapat membantu untuk mentaati Allah di zaman sekarang ini, menenangkan, bermanfaat, dan menjadi bekal ketakwaan bagi kami.

Jawaban

Kami menasihati Anda agar memperbanyak membaca Alquran, merenungi maknanya, mengamalkannya, serta memahaminya melalui sunah Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam dan pendapat para ulama tafsir seperti Ibnu Jarir, al-Baghawi, Ibnu Katsir, dan ulama-ulama lainnya.

Juga melalui para pensyarah hadits seperti al-Hafidz Ibnu Hajar, an-Nawawi, dan asy-Syaukani, dengan tetap hati-hati atas kekeliruan yang mungkin mereka perbuat. Semoga Allah mengampuni kita dan mereka.

Wabillahittaufiq, wa Shallallahu `ala Nabiyyina Muhammad wa Alihi wa Shahbihi wa Sallam.

Salah satu lajnah ilmiah terkemuka di era sekarang ini, terdiri dari elit ulama senior di Arab Saudi, memiliki kredibilitas tinggi di bidang ilmiah dan keislaman.

Rujukan : Fatwa Nomor 4058

Lainnya

  • Seseorang yang memiliki ilmu tentang Islam, mempunyai iman yang kuat, keislamannya terbentengi dengan kokoh, telah mempelajari efek-efeknya, memiliki tutur...
  • Menyontek ketika ujian atau melakukan perbuatan curang lainnya hukumnya haram. Orang yang melakukannya dianggap telah melakukan salah satu dari...
  • Menuntut ilmu yang terkait dengan kesempurnaan iman dan penunaian kewajiban tidak ada sangkut pautnya dengan izin orang tua. Namun...
  • Anda wajib membangunkan orang yang menginap di rumah Anda untuk melaksanakan shalat Subuh, karena ini termasuk ke dalam amar...
  • Syahid yang hakiki adalah orang yang meninggal dunia ketika berperang di jalan Allah, atau terluka karena berperang hingga akhirnya...
  • Kami sarankan Anda bertakwa kepada Allah dan belajar ilmu syar’i yang bermanfaat bagi agama dan urusan dunia Anda. Anda...

Kirim Pertanyaan