Shalat Orang Yang Pakaiannya Melebihi Dua Mata Kaki |
Pertanyaan
Apa hukum seseorang melakukan shalat dengan pakaian yang melebihi kedua mata kakinya?
Jawaban
Memanjangkan pakaian melebihi dua mata kaki adalah haram, baik di dalam maupun di luar shalat. Shalat orang yang memakai pakaian yang melebihi kedua mata kaki adalah sah, tetapi dia berdosa.
Wabillahittaufiq, wa Shallallahu `Ala Nabiyyina Muhammad wa Alihi wa Shahbihi wa Sallam.