Jika Orang Junub Shalat Sebelum Mandi Anda telah bersalah karena pergi menyalatkan jenazah paman Anda dalam kondisi junub. Anda mesti memohon ampun kepada Allah atas...
Cairan Keluar Dari Kemaluan Setelah Mandi Anda wajib beristinja karena adanya cairan-cairan yang keluar dari kemaluan lalu berwudhu. Anda tidak perlu mandi kembali jika cairan...
Hukum Orang Yang Berwudhu Untuk Shalat Lalu Mandi Apabila seseorang berwudhu untuk shalat lalu dia berkehendak mandi, maka hal itu tidak terlarang, baik untuk alasan menyegarkan badan,...
Apakah Masuk Kamar Kecil Membatalkan Wudhu? Sekedar masuk dan keluar kamar kecil tidak membatalkan wudhu karena tidak ada sebab yang membatalkannya. Hal-hal yang membatalkan wudhu,...
Apakah Suntik Pengobatan Membatalkan Wudhu? Suntikan jarum tidak membatalkan wudhu dan keluarnya sedikit darah dari tempat bekas suntikan termasuk hal yang ditolerir. Apabila setelah...
Apakah Menyentuh Kucing Membatalkan Wudhu? Sekedar sentuhan kucing ke telapak kaki tidaklah membatalkan wudhu. Wabillahittaufiq, wa Shallallahu `ala Nabiyyina Muhammad wa Alihi wa Shahbihi...
Apakah Menerima Uang Dari Pelanggan Non Muslim Membatalkan Wudhu? Menerima uang dari pelanggan non muslim tidak membatalkan wudhu. Wabillahittaufiq, wa Shallallahu `ala Nabiyyina Muhammad wa Alihi wa Shahbihi...
Ragu Batal Setelah Berwudhu Pertama, jika seseorang telah berwudhu tetapi ragu apakah ia sudah batal atau belum, maka pada dasarnya (hukum asalnya) ia...
Hikmah Daging Unta Membatalkan Wudhu Memakan daging unta dapat membatalkan wudhu menurut pendapat para ulama yang paling benar, sebagaimana keterangan hadis-hadis shahih. Hikmahnya adalah...
Apakah Susu Unta Membatalkan Wudhu? Meminum susu unta tidak membatalkan wudhu. Yang membatalkan adalah memakan daging unta, sebagaimana dalam hadis Abu Dawud al-Barra bin...
Hukum Menyentuh Wanita Bukan Mahram Seorang lelaki wajib menjauhi menyentuh perempuan yang bukan mahram. Akan tetapi seandainya hal itu terjadi tanpa disengaja seperti kasus...
Apakah Batal Wudhu Seorang Ibu Yang Menyentuh Aurat Anaknya? Perempuan yang menyentuh farji (kemaluan atau dubur) anaknya tanpa ada penghalang dapat membatalkan wudhu, karena Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa...