Krim Rambut Dan Pengaruhnya Terhadap Wudhu

1 menit baca
Krim Rambut Dan Pengaruhnya Terhadap Wudhu
Krim Rambut Dan Pengaruhnya Terhadap Wudhu

Pertanyaan

Ada banyak jenis krim rambut, apakah krim yang dipakai di rambut atau sejenisnya yang bahannya lengket menghalangi masuknya air wudu ke dalam rambut? Dan bagaimana hukumnya wudu dalam hal seperti ini? Mohon kami diberi penjelasan, semoga Allah memberi Anda pahala.

Jawaban

Krim padat yang menghalangi masuknya air wudhu ke kulit harus dihilangkan ketika hendak berwudu, sedangkan krim yang tidak padat maka tidak ada pengaruhnya terhadap wudu.

Wabillahittaufiq, wa Shallallahu `ala Nabiyyina Muhammad wa Alihi wa Shahbihi wa Sallam.

Salah satu lajnah ilmiah terkemuka di era sekarang ini, terdiri dari elit ulama senior di Arab Saudi, memiliki kredibilitas tinggi di bidang ilmiah dan keislaman.

Rujukan : Fatwa Nomor 18458

Lainnya

  • Apabila istrinya merdeka dan muslimah, maka dia mendapatkan bagian waris dari diat suaminya, sebagaimana dia mewarisi hartanya yang lain....
  • Hal yang wajib dilakukan oleh suami Anda adalah menunaikan nazarnya. Namun Anda boleh menggantikannya memenuhi nazar itu dari uang...
  • Penamaan dengan nama Abdul Muththalib tidaklah dilarang. Abu Muhammad Ali bin Hazm menyebutkan tentang kesepakatan para ulama mengenai keharaman...
  • Imam ini telah meninggalkan sujud kedua dan duduk di antara dua sujud, sehingga dengan demikian dia telah meninggalkan dua...
  • Zakat fitrah diwajibkan atas setiap Muslim yang mampu memenuhi kebutuhannya sendiri ketika ia memiliki sisa makanan pokok untuk diri...
  • Alhamdulillah Wahdahu (segala puji hanyalah bagi Allah saja). Salawat dan salam semoga tercurahkan kepada Nabi Muhammad yang tidak ada...

Kirim Pertanyaan