Shalat Orang Bisu

1 menit baca
Shalat Orang Bisu
Shalat Orang Bisu

Pertanyaan

Ada orang bisu yang tidak bisa membaca dan tidak mampu menghafal al-Fatihah atau sedikit pun ayat Al-Quran. Sebagaimana yang kita ketahui bahwa membaca al-Fatihah hukumnya wajib ketika salat sementara dia sulit untuk mempelajarinya. Apa yang bisa dia lakukan?

Jawaban

Wajib baginya melaksanakan shalat sesuai kemampuannya. Jika dia mampu melafalkan al-Fatihah, maka dia wajib membacanya meskipun dari mushaf atau kertas tertulis. Namun, jika dia tidak mampu, maka dia cukup membaca tasbih, tahmid, tahlil dan takbir sebagai ganti dari al-Fatihah.

Wabillahittawfiq, wa Shallallahu `Ala Nabiyyina Muhammad wa Alihi wa Shahbihi wa Sallam.

Salah satu lajnah ilmiah terkemuka di era sekarang ini, terdiri dari elit ulama senior di Arab Saudi, memiliki kredibilitas tinggi di bidang ilmiah dan keislaman.

Rujukan : Fatwa Nomor 13314

Lainnya

  • Jika keadaannya seperti yang dijelaskan, maka Anda wajib pergi ke masjid yang dilaksanakan shalat jamaah di dalamnya. Dan tidaklah...
  • Hadits ini diriwayatkan oleh Abu Dawud dengan sanad hasan dari hadis Aisyah radhiyallahu `anha. Al-Hafiz Ibnu Hajar dalam Fathul...
  • Pertama, shalat itu tidak boleh ditunda dari waktunya. Anda harus mengerjakan shalat tepat pada waktunya menurut kemampuan Anda, sesuai...
  • Tidak ada larangan menempatkan pemanas listrik di masjid untuk kepentingan jemaah dan tidak ada larangan meletakkannya di arah kiblat...
  • Yang paling utama ketika melaksanakan shalat fardu adalah tepat pada waktunya, berdasarkan hadis yang telah diriwayatkan oleh al-Bukhari dan...
  • Anda dibolehkan berdiri ketika tiba waktu iqamah, namun jika Anda menunggu hingga muadzin mengucapkan, “Qad qaamati-sh-shalaah”, maka hal itu...

Kirim Pertanyaan