Kaus Tangan

1 menit baca
Kaus Tangan
Kaus Tangan

Pertanyaan

Apa hukum kaus tangan yang dipakai di tangan perempuan dan bagaimana cara berwudu dengannya?

Jawaban

Perempuan boleh memakai kaus tangan, kecuali pada saat ihram. Jika ingin berwudu, maka dia harus melepaskannya dan mencuci tangannya.

Wabillahittaufiq, wa Shallallahu `Ala Nabiyyina Muhammad wa Alihi wa Shahbihi wa Sallam.

Salah satu lajnah ilmiah terkemuka di era sekarang ini, terdiri dari elit ulama senior di Arab Saudi, memiliki kredibilitas tinggi di bidang ilmiah dan keislaman.

Rujukan : Fatwa Nomor 6615

Lainnya

Kirim Pertanyaan