Kamar Di Dalam Masjid

1 menit baca
Kamar Di Dalam Masjid
Kamar Di Dalam Masjid

Pertanyaan

Apakah kamar penjaga dan panitia zakat di dalam masjid boleh digunakan untuk iktikaf? Perlu diketahui bahwa pintu kamar-kamar ini ada di dalam masjid.

Jawaban

Kamar-kamar yang ada di dalam masjid dan pintu-pintu ada di dalam masjid, maka dihukumi seperti masjid. Adapun jika terletak di luar masjid maka bukan merupakan masjid, meskipun pintu-pintunya ada di dalam masjid.

Wabillahittaufiq, wa Shallallahu `ala Nabiyyina Muhammad wa Alihi wa Shahbihi wa Sallam.

Salah satu lajnah ilmiah terkemuka di era sekarang ini, terdiri dari elit ulama senior di Arab Saudi, memiliki kredibilitas tinggi di bidang ilmiah dan keislaman.

Rujukan : Fatwa Lajnah Daimah

Lainnya

Kirim Pertanyaan